Rendahnya Kesadaran Masyarakat ,Vaksinasi Muratara Baru Mencapai 30-persen
HomeTerkiniMURATARA

Rendahnya Kesadaran Masyarakat ,Vaksinasi Muratara Baru Mencapai 30-persen

  MURATARA ,Radar Istana-  Rendahnya tingkat kesadaran masyarakat mengikuti vaksinasi Covid-19 di Kabupaten Musi Rawas Utara(Muratara) Provi...

Cari Makan,Tiga Warga Asal Musirawas Bekerja Di Muratara Bakar Lahan Diciduk Polisi
Bupati H.Devi Suhartoni Resmi Lantik Kepengurusan Karang Taruna Muratara Masa Bakti 2021- 2026
Giat sosial; Kades Embacang Baru Ilir Ajak Masyarakat Gotong Royong Perbaiki Jalan Berlobang

 




MURATARA ,Radar Istana- 


Rendahnya tingkat kesadaran masyarakat mengikuti vaksinasi Covid-19 di Kabupaten Musi Rawas Utara(Muratara) Provinsi Sumatera selatan baru mencapai 30-persen dari jumlah penduduk.

Hal ini diungkapkan Juru bicara(Jubir)Gugus tugas penanganan covid-19 Susiyanto Tunut,saat jumpa pers usai acara Rapat koordinasi  Terpadu lintas sektor program pemantauan cakupan vaksinasi Covid-19,di Rumah makan sederhana Kelurahan Muara Rupit,Rabu(29/9/2021)

Tunut mengatakan,saat ini Muratara merupakan daerah terendah penularan covid-19 di Sumsel,begitu juga capaian kita untuk penanganan vaksinasi juga masih rendah,hingga sampai saat ini baru mencapai 30-persen.

"Kita tetap berupaya dengan melibatkan instansi terkait TNI,POLRI dan tenaga kesehatan untuk mencapai tujuan tersebut sesuai program pemerintah,"kata Susiyanto Tunut.

Lanjut Tunut,Faktor rendahnya kesadaran masyarakat untuk mengikuti vaksinasi yaitu banyaknya hoaks yang muncul diawal vaksinasi.

Hal ini juga membuat masyarakat belum memahami dampak vaksinasi seutuhnya,apalagi klaster masyarakat Muratara 70-persen tergolong petani.

"Kita sudah sepakat untuk  kerja exstra untuk mencapai target,Karna di Muratara banyak klaster masyarakat,ada klaster pelajar,klaster ASN,klaster TKS,klaster perangkat Desa dan klaster umum,"jelas Susiayanto Tunut.

Sementara itu Kepala Dinas Kesahatan Kabupaten Musi Rawas Utara (Muratara)Marlinda Sari mengakui,rendahnya minat masyarakat Muratara untuk melakukan vaksinasi Karna masyarakat belum memahami dampak dari pada vaksinasi.

Namun pihaknya tetap berupaya bekerja sama dengan TNI dan POLRI untuk bekerja exstra,setiap Minggu akan ditargetkan 2 ribu jiwa setiap Kecamatan,sesuai instruksi Bapak Bupati Muratara H Devi Suhartoni.

"Kedepannya telah kita sepakati bersama dalam Rakor tadi,insya Allah 2 ribu jiwa dalam 1 Minggu pada satu Kecamatan,"kata Marlinda

Saat disinggung mengenai stock vaksin untuk Muratara dirinya mengakui bahwa untuk saat ini stock vaksin masih sangat terbatas,namun untuk mengejar target kita akan mengajukan ke provinsi.

"Insya Allah kalau untuk mengejar target stock vaksin kita tidak kurang,nanti kita ajukan ke provinsi,"pungkas nya.
(Wancik)

BADAN KEUANGAN DAERAH

BADAN KEUANGAN DAERAH

DINAS KESEHATAN DAN KELUARGA BERENCANA KAYONG UTARA

DINAS KESEHATAN DAN KELUARGA BERENCANA KAYONG UTARA
Nama

Aceh,260,Aceh barat,5,Aceh besar,5,Aceh singkil,133,Aceh tengah,1,Aceh timur,28,Aceh utara,1,bali,1,Banda Aceh,49,Bandar Lampung,20,Bandung,9,Bandung Barat,2,bangka,3,Bangka Belitung,430,Bangka Selatan,10,Bantaeng,1,Banten,5,banyuasin,5,banyuwangi,1,Barito selatan,2,Barito timur,391,Barito Utara,50,Batam,69,Batang,2,Batu Bara,2,Bekasi,21,bener meriah,242,Bengkalis,5,bengkulu,1,Bogor,6,bukit tinggi,11,china,1,ciamis,1,cikarang,1,cileungsi,1,cimahi,1,Demak,11,denpasar,1,depok,1,dumai,3,garut,1,indonesia,4,Jakarta,167,jambi,14,Jawa barat,2,Jawa tengah,2,Jawa timur,2,jayapura,1,jogjakarta,1,Kab Bekasi,2,Kab. Bekasi,1,Kab. Way Kanan,8,Kab.Sintang,31,Kalbar,39,Kalideres,1,Kalimantan timur,1,Kalteng,58,kaltim,1,kampar,1,Kapuas hulu,426,Kayong utara,82,kayonh,1,klaten,1,Kuantan Singingi,2,Kudus,1,labuhan batu,14,labuhan hantu,3,Lampung,12,Lampung Tanggamus,1,Lampung Tengah,7,Lampung timur,1,Lampung Utara,82,Lamsel,1,Lebak,1,lombok,1,lumajang,1,Madiun,1,magelang,1,majalengka,1,makasar,4,Makassar,8,maluku,1,Manado,1,manokwari,1,Medan,53,Melawi,21,menggala,1,MESUJI,100,Mojokerto,2,Muara Enim,3,MUBA,205,MURATARA,217,Nagan raya,5,Nias,1,Padang,2,Pakpak Bharat,3,palangkaraya,7,palembang,24,pamulang,1,Pandeglang,305,pangkal pinang,33,Papua,14,pasawaran,95,pasuruan,1,pekalongan,1,Pekanbaru,3,pemalang,1,phakphak barat,1,plakat tinggi,1,ponorogo,9,Pontianak,8,pringsewu,1,probolinggo,1,purwakarta,1,Rawajitu,1,Riau,2132,Sabang,1,sabulussalam,1,SAMARINDA,2,Sanggau,4,Sekayu,60,Selayar,1,Semarang,2,Serang,13,simalungun,91,solo,1,subang,1,subulussalam,133,Sulawesi barat,226,Sulawesi Selatan,1,sumsel,2,surabaya,3,surakarta,1,Taliabu,22,tanah jawa,2,tanggerang,3,tasikmalaya,1,Tekini,9,Terini,2,Terkini,7221,Terkinu,14,tulang bawang,510,TULANG BAWANG BARAT,18,Tulungagung,21,Yogyakarta,1,
ltr
item
Radar Istana: Rendahnya Kesadaran Masyarakat ,Vaksinasi Muratara Baru Mencapai 30-persen
Rendahnya Kesadaran Masyarakat ,Vaksinasi Muratara Baru Mencapai 30-persen
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEgAGzUHRL9qPFXmCArUtr4YeDq3x0oPZjk_WnOt2pfgc_-Jx-xE7FP-uQebYPAeb-lHIpmbD1vUgJUWQjff6sFjtYCioxfJx-TGpU3uqCQkEUqghU3l-V-voDXngOfbM_SGqBUXfLLMVAEZwx_3HTRDOA9pq52vTw2vwpw8Fq5jPlAK5DqoApAVRh6Jpg=s320
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEgAGzUHRL9qPFXmCArUtr4YeDq3x0oPZjk_WnOt2pfgc_-Jx-xE7FP-uQebYPAeb-lHIpmbD1vUgJUWQjff6sFjtYCioxfJx-TGpU3uqCQkEUqghU3l-V-voDXngOfbM_SGqBUXfLLMVAEZwx_3HTRDOA9pq52vTw2vwpw8Fq5jPlAK5DqoApAVRh6Jpg=s72-c
Radar Istana
https://www.radaristana.com/2021/09/rendahnya-kesadaran-masyarakat.html
https://www.radaristana.com/
https://www.radaristana.com/
https://www.radaristana.com/2021/09/rendahnya-kesadaran-masyarakat.html
true
8630875968892988369
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy