Sinaboi l Radar Istana. Com Kapolsek Sinaboi AKP Evi Hermanto terus intruksikan jajarannya untuk selalu melakukan giat pencegahan virus co...
Sinaboi l Radar Istana. Com
Kapolsek Sinaboi AKP Evi Hermanto terus intruksikan jajarannya untuk selalu melakukan giat pencegahan virus covid 19 di wilayah hukumnya.
Mulai dari operasi yustisi, PPKM yang digiatkan, hingga melaksanakan penyemprotan cairan desinfectan di rumah warga yang terpapar covid 19. Sabtu ( 7/08).
Kegiatan penyemprotan cairan desinfektan di rumah Pasien Covid 19 yang berada dijalan Poros Sungai Bakau RT 04 Kep.Sungai Bakau Kec.Sinaboi Kab.Rohil.
Rumah Pasien terkonformasi Covid 19 ST ,warga di Kep.Sungai Bakau Kecamatan Sinaboi Kabupaten Rokan Hilir - Riau .
Giat ini dipimpin langsung oleh, Kapolsek Sinaboi Akp Evi Hermanto
yang diikuti oleh Ps Kanit Binmas Bripka Rahmad Ilyas dan Babinsa Kep.Sungai Bakau Bripka Ranjo Nainggolan, serta
relawan Covid Kep.Sungai Bakau.
Lokasi dimana pasien menjalani isoma adalah di rumah ST ( 32) jenis kelamin wanita, alamat dijalan Poros Sungai Bakau RT 04 Kep.Sungai Bakau Kec.Sinaboi Selanjutnya rumah pasien positif an. Nur wati dijalan Sido Makmur RT 09 Kep.Sungai Bakau Kec.Sinaboi
Menurut Kapolsek Sinaboi, giat ini sebagai upaya Polsek Sinaboi untuk memutus mata rantai penyebaran Covit 19 di Wilayah Kep.Sungai Bakau Kec.Sinaboi, juga untuk memberikan rasa aman kpd warga yg terpapar covid 19 dalam melaksanakan isolasi mandiri di rumah.
Kegiatan penyemprotan cairan desinfektan di rumah Pasien Covid 19 selesai pukul 11.00 Wib, selama giat berlangsung situasi terdapat aman dan lancar. ( taufik).
COMMENTS