Rimba Melintang l Radar Istana. Com. Dalam rangka memeriahkan HUT RI ke - 76 Tahun 2021, Polsek Rimba Melintang mengadakan giat sosialisa...
Rimba Melintang l Radar Istana. Com.
Dalam rangka memeriahkan HUT RI ke - 76 Tahun 2021, Polsek Rimba Melintang mengadakan giat sosialisasi pemasangan sang saka merah putih kepada masyarakat .
Giat sosialisasi pemasangan bendera merah putih dalam rangka HUT RI ke 76 Tahun dilakukan di Kepenghuluan Pematang Botam Kec.Rimba Melintang.
Giat ini berupa melaksanakan sosialisasi pemasangan bendera merah putih di depan rumah warga Kep.Pematang Botam Kec.Rimba Melintang.
Sosialisasi dilakukan di Jln Utama Kep.Pematang Botam Kota Kec. Rimba Melintang, dengan personil Bhabinkamtibmas Pematang Botam BRIPKA NASRI.
Dengan tujuan agar masyarakat dapat berperan aktif dalam eporia HUT RI ke 76 tahun.
Pemasangan bendera merah putih sebagai bentuk penghargaan kepada para pejuang untuk merebut kemerdekaan dari penjajah, pemasangan bendera sampai dengan tgl 31 Agustus 2021.
Lebih mendekatkan POLRI dengan masyarakat sehingga semakin meningkatkan kepercayaan masyarakat dan tercipta nya Kamtibmas yang kondusif . ( taufik).
COMMENTS