Polman Radar Istana -Walaupun Pemilihan Gubernur Sulawesi Barat masih menghitung lama,yakni Tahun 2024 ke depan tetapi saat ini sudah mula...
Polman Radar Istana
-Walaupun Pemilihan Gubernur Sulawesi Barat masih menghitung lama,yakni Tahun 2024 ke depan tetapi saat ini sudah mulai muncul nama sejumlah Tokoh Putra Sulbar yang di perbincangkan dari berbagai kalangan bakal Calon Gubernur Sulbar mendatang,bahkan sudah sejumlah Baliho yang berdiri di Pinggir jalan,Salah satu diantaranya,Prof.DR.Ir.Husain Syam,bahkan dirinya akan memilih Pensiun dini.
Hal tersebut dibenarkan Prof.Husain ketika di konfirmasi sejumlah Wartawan, setelah usai acara Halal Bi Halal,bertempat di Wisata Salupajaan Desa Batetangnga,Kecamatan Binuang,Kabupaten Polewali Mandar,Sabtu 15 Mei 2021.
Pada Pemilihan Gubernur Sulawesi Barat Tahun 2024 nanti, Prof. Husain Syam masih memiliki waktu Masa kerja 12 Tahun kedepan sebagai Rektor,Namun karena ke inginannya untuk memajukan dan mensejahtrakan Warga Provinsi Sulbar,dirinya relah mengorbangkan jabatannya demi perjuangan bersama untuk Masyarakat Profinsi Sulawesi Barat .
Dalam acara Halal Bi Halal yang dilaksanakan PHS tersebut dihadiri sejumlah Tokoh Masyaeakat dari 6 Kabupaten di Provinsi Sulawesi Barat,juga dihadiri Sekertaris Daerah Kabupaten Polman,Bebas Mangga Sali,Kepala Dinas penanggulangan Bencana Alam Provinsi Sulbar,Darno,Imam Besar Mesjid Suhada Polman Shek Fadl Al Mahdaly,Ketua Nahdatul Ulama(Nu) Sulbar adnan Nota,Wakil Dekan Pakultas Hukum Unhas Prof.Halim,Hakim Tinggi Pengadilan Agama Sulsel H.Afandi dan Direktur Pasca Sarjana UNM ,Prof.Hamsu Abdul Gani.
Prof.Husain Syam dalam kata sambutannya diacara Halal Bi Halal,sempat membomcorkan 4 Warna Partai Politik yang akan digunakan dalam pentas Pemilihan Gubernur Sulbar mendatang,di antaranya Parpol yang berwarna Biru,kuning,merah,Hijau dan Biru karena dirinya telah melakukan komunikasi dan lobi Politik ke 5 ketua DPP masing masimg diJakarta,
kalau dimaknai dengan parpol ke 4 warna tersebut kata Prof iniberarti,warna merah itu PDIP,Kunimg itu Golkar,Bru itu Nasdem,Demokrat dan kalau hijau itu bisa PKB dan PPP,jelasnya.
Putra asli Daerah Sulbar ini
yang memiliki jaringan Nasional yang kuat ini mengaku rela
meninggalkan Profesinya di dunia akademik , demi harkat dan kesejahteraan Masyarakat Sulbar.Jelasnya.
Prof.Husain Syam memiliki segudang pengalaman,termasuk di organisasi,diantaranya wakil ketua pengurus pusat Dosen pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia(PMII).ketua Asosiasi Dosen Sulsel,Ketua Gerakan Pemuda Anti Narkoba Sulsel dan masih banyak Organisasi lainnya yang tidak sempaat disebutkan satu persatu,Hal itu dikatakan saat dikonfirmasi sejumlah awak Media,setelah kegiatan Halal Bi Halal yang dilaksanakan ditempat Wisata Salupajaan,Sabtu.(Syukur)
COMMENTS