Megawati Dorong Kepala Daerah Produksi 10 Jenis Makanan Pendamping Beras
HomeTerkiniJakarta

Megawati Dorong Kepala Daerah Produksi 10 Jenis Makanan Pendamping Beras

Jakarta, Radar Istana Wajah politik yang diperjuangkan PDI Perjuangan (PDIP) adalah wajah politik membumi, penuh dengan nilai ke...

Investasi, Kabupaten Musi Banyuasin Tawarkan Peluang Usaha Ekonomi Hijau
SKK Migas Dukung Penuh keterlibatan SDM lokal Muba dalam Proyek Hulu Migas
Kelapa Sawit Berkelanjutan Muba Pukau Konferensi Mark Plus ke-15

Jakarta, Radar Istana

Wajah politik yang diperjuangkan PDI Perjuangan (PDIP) adalah wajah politik membumi, penuh dengan nilai kemanusiaan, dan PDIP hadir dalam seluruh problematika rakyat. Atas dasar hal tersebut, maka DPP PDI Perjuangan (DPP PDIP) menggelar rapat koordinasi dengan seluruh kepala daerah dan wakil kepala daerah guna melakukan monitoring atas instruksi Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri khususnya terkait gerakan menanam tanaman yang bisa dimakan. 

Megawati menuturkan, tidak tahu wabah Covid-19 ini sampai kapan sehingga rakyat harus diberitahu bahwa ini tidak hanya terjadi di Indonesia tapi seluruh dunia dan saat ini dunia mengalami ancaman defisit pangan. Oleh karena itu, DPP PDIP menginstruksikan para kepala daerah yang diusung PDIP untuk menanam tanaman pendamping beras. 

“Kita harus sedia payung sebelum hujan. Kita tak tahu Covid-19 ini berapa lama sementara harga bahan pangan bisa semakin mahal. Jadi perlu makanan pendamping beras," demikian salah satu arahan Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri saat menggelar rapat secara daring dengan agenda Gerakan Menanam Tanaman Pangan pada Kamis, (2/7/2020) sore.

Rapat dihadiri fungsionaris DPP Partai dan para Kepala Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota PDI Perjuangan se-Indonesia. Seluruh peserta menggunakan baju partai dan memposisikan layaknya rapat pada umumnya. Sekjen PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto menjadi moderator dalam rapat itu.

Menurut Megawati ada 10 macam pendamping beras yakni: singkong, ubi jalar, jagung, sukun, porang, sorgum, pisang, sagu, dan talas.

"Kepala daerah yang belum mulai segera mulai, kepala daerah yang belum mengerti silahkan bertanya ke Bu Risma. Saya minta semua daerah bahu membahu. Kita harus sedia payung sebelum hujan. Program ini saya pantau dalam tiga bulan mendatang, real time," ucap Megawati.

Megawati mengutip pernyataan Bung Karno yang mengatakan perut rakyat harus kenyang. Kalau lapar pikiran tidak jernih. Maka kalau mau perut rakyat kenyang maka apa yang dimakan. Sebab itulah pendamping beras harus diperkuat.

Megawati juga mendorong agar para kepala daerah harus menciptakan ketersediaan dan kedaulatan pangan jangan bergantung terus ke pemerintah pusat atau bergantung ke APBD.

Megawati pun meminta kepala daerah PDIP jangan banyak berilusi, diawang-awang tapi memberi direction.

"Para kepala daerah tolong pikirkan jangan diam. Harus melakukan sesuatu untuk daerah masing-masing," pinta Megawati.

Dalam kesempatan itu, sebelum pengarahan Megawati, sejumlah kepala daerah memberikan laporan terkait program tersebut. Seperti Walikota Surabaya Tri Rismaharini, Bupati Tabanan Ni Putu Eka Wiryastuti dan Bupati Boalemo Darwis Moridu.

Ketua DPR RI Puan Maharani juga menyampaikan paparan dalam rapat. Puan mendorong agar koordinasi dan sinergi eksekutif dan legislatif di setiap daerah bisa berjalan dengan baik.

Menutup pengarahannya, Megawati kembali menegaskan dirinya akan melakukan pengawasan intens terhadap program menanam tanaman ini. (Herry Mendrofa)

BADAN KEUANGAN DAERAH

BADAN KEUANGAN DAERAH

DINAS KESEHATAN DAN KELUARGA BERENCANA KAYONG UTARA

DINAS KESEHATAN DAN KELUARGA BERENCANA KAYONG UTARA
Nama

Aceh,260,Aceh barat,5,Aceh besar,5,Aceh singkil,133,Aceh tengah,1,Aceh timur,28,Aceh utara,1,bali,1,Banda Aceh,49,Bandar Lampung,20,Bandung,9,Bandung Barat,2,bangka,3,Bangka Belitung,430,Bangka Selatan,10,Bantaeng,1,Banten,5,banyuasin,5,banyuwangi,1,Barito selatan,2,Barito timur,391,Barito Utara,50,Batam,69,Batang,2,Batu Bara,2,Bekasi,21,bener meriah,242,Bengkalis,5,bengkulu,1,Bogor,6,bukit tinggi,11,china,1,ciamis,1,cikarang,1,cileungsi,1,cimahi,1,Demak,11,denpasar,1,depok,1,dumai,3,garut,1,indonesia,4,Jakarta,167,jambi,14,Jawa barat,2,Jawa tengah,2,Jawa timur,2,jayapura,1,jogjakarta,1,Kab Bekasi,2,Kab. Bekasi,1,Kab. Way Kanan,8,Kab.Sintang,31,Kalbar,39,Kalideres,1,Kalimantan timur,1,Kalteng,58,kaltim,1,kampar,1,Kapuas hulu,426,Kayong utara,82,kayonh,1,klaten,1,Kuantan Singingi,2,Kudus,1,labuhan batu,14,labuhan hantu,3,Lampung,12,Lampung Tanggamus,1,Lampung Tengah,7,Lampung timur,1,Lampung Utara,82,Lamsel,1,Lebak,1,lombok,1,lumajang,1,Madiun,1,magelang,1,majalengka,1,makasar,4,Makassar,8,maluku,1,Manado,1,manokwari,1,Medan,53,Melawi,21,menggala,1,MESUJI,100,Mojokerto,2,Muara Enim,3,MUBA,205,MURATARA,217,Nagan raya,5,Nias,1,Padang,2,Pakpak Bharat,3,palangkaraya,7,palembang,24,pamulang,1,Pandeglang,305,pangkal pinang,33,Papua,14,pasawaran,95,pasuruan,1,pekalongan,1,Pekanbaru,3,pemalang,1,phakphak barat,1,plakat tinggi,1,ponorogo,9,Pontianak,8,pringsewu,1,probolinggo,1,purwakarta,1,Rawajitu,1,Riau,2132,Sabang,1,sabulussalam,1,SAMARINDA,2,Sanggau,4,Sekayu,60,Selayar,1,Semarang,2,Serang,13,simalungun,91,solo,1,subang,1,subulussalam,133,Sulawesi barat,226,Sulawesi Selatan,1,sumsel,2,surabaya,3,surakarta,1,Taliabu,22,tanah jawa,2,tanggerang,3,tasikmalaya,1,Tekini,9,Terini,2,Terkini,7221,Terkinu,14,tulang bawang,510,TULANG BAWANG BARAT,18,Tulungagung,21,Yogyakarta,1,
ltr
item
Radar Istana: Megawati Dorong Kepala Daerah Produksi 10 Jenis Makanan Pendamping Beras
Megawati Dorong Kepala Daerah Produksi 10 Jenis Makanan Pendamping Beras
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjjFiPrYnNj5YaxBU2N5BpL38R5mAvapUp7nW7gK-rDsA0mLi2RtmE8zsSC51F7kAPC4q78jvF2d-M6JXouq4JuXn8LWdzsPiFCmvl2f2kUuY-NXBqs4R2IQZMqllKCcUzMYS9QTftGRIds/s1600/1598588359088598-0.png
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjjFiPrYnNj5YaxBU2N5BpL38R5mAvapUp7nW7gK-rDsA0mLi2RtmE8zsSC51F7kAPC4q78jvF2d-M6JXouq4JuXn8LWdzsPiFCmvl2f2kUuY-NXBqs4R2IQZMqllKCcUzMYS9QTftGRIds/s72-c/1598588359088598-0.png
Radar Istana
https://www.radaristana.com/2020/08/megawati-dorong-kepala-daerah-produksi.html
https://www.radaristana.com/
https://www.radaristana.com/
https://www.radaristana.com/2020/08/megawati-dorong-kepala-daerah-produksi.html
true
8630875968892988369
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy